Transportasi Online
Roda Dua

#JalanMenujuPerubahan

Nganggur...Jangan Dong!

logo ribike

RIBIKE

RIBIKE menjadi salah satu alternatif transportasi roda dua berbasis online bagi mereka yg dituntut serba cepat dalam aktifitasnya. Potongan yang lebih layak untuk driver serta diproteksi oleh asuransi adalah bentuk kemitraan kami.

Fitur-fitur RIBIKE

Pengguna Layanan RIBIKE bisa memilih Type kendaraan sesuai kebutuhan.

Multi order (Max 5 Order dalam waktu bersamaan).

Nama dan Plat nomor Mitra driver tersemat untuk mengidentifikasi jika terjadi kejahatan.

Filter Jarak, memudahkan pengguna layanan RIBKE mendapatkan driver dimanapun berada.

Sistem Administrasi yang tidak bertele-tele.

Tombol darurat, membantu pengguna layanan dalam kondisi darurat.

Cara Mendaftar

1

unduh aplikasi

Unduh Aplikasi Roda Indonesia yang tersedia secara gratis di Playstore

2

isi data diri

Daftar dengan mengisi data sesuai dengan identitas diri anda

3

gunakan aplikasi

Nikmati berbagai fitur dan kemudahan yang tersedia di dalam aplikasi Roda Indonesia